1. Kamu membutuhkan sebuah selimut.
2. Angkutlah si dia yang sedang bersedih.
3. Baringkan dia di atas selimut.
4. Putarkan selimut dan jadikan dia seperti sushi besar.
5. Taruhlah sushi sedih ini di atas tempat yang nyaman seperti sofa.
6. Kamu boleh memeluk sushi besar ini untuk memberikan kehangatan.
7. Lalu kamu putarkan film kesukaannya.
8. Suapi dia dengan camilan kesukaannya.
9. Berikan sushi sedih ini kandungan air yang cukup, karena menangis membuatnya dehidrasi..
10. Tunggulah sushi sedih ini menjadi sebuah sushi bahagia…
Langkah-langkah praktis dan mudah ini bisa kamu lakukan kapanpun! Dijamin kamu akan menjadi superhero bagi dia.. hihi!
0 Response to " 10 Langkah Praktis Untuk Menghibur Si Dia yang Sedang Bete!! Dijamin Sangat Manjur!! "
Posting Komentar